![]() |
Man United Vs Brighton, Marcus Rashford Banjir Pujian |
Man United Vs Brighton, Marcus Rashford Banjir Pujian
Hallo kawan kali ini dengan admin pada kesempatan ini admin akan menulis artikel yang unik dan seru dengan judul Man United Vs Brighton, Marcus Rashford Banjir Pujian
blogberita-bola - Ole Gunnar Solskjaer memberikan pujian setinggi langit kepada Marcus Rashford yang tampil apik pada pertandingan Manchester United vs Brighton & Hove Albion, pada minggu ke-23 Liga Inggris, Sabtu (19/01/2019).
Laga tersebut berakhir dengan skor 2-1 untuk kemenangan Man United. Dua gol klub berjulukan Setan Merah itu dicetak oleh Paul Pogba dan Marcus Rashford.
Solskjaer mengaku kagum kepada kinerja Rahford pada pertandingan Man United vs Brighton & Hove Albion tersebut. Dia memuji cara mencetak gol Rashford pada menit ke-42.
"Lihat cara Rashford mencetak gol. Itu sangat luar biasa. Saya bangga dapat bekerja bersama dia. Dia sangat tenang dan mematikan ketika menembak, " kata Ole Gunnar Solskjaer dikutip dari situs web BBC Sport.
"Laga adalah pertandingan ke-150 Rashford. Saya pikir dia telah mencetak banyak gol, melebihi legenda Man United saat usianya. Dia punya masa depan cerah," kata Solskjaer soal pemain berusia 21 tahun tersebut.
Pujian serupa juga dilontarkan kapten Man United, Ashley Young.
"Rashford punya talenta luar biasa. Ketika melihatnya di akademi, saya telah sadar dengan kemampuan yang dia miliki," kata Young.
"Saya pikir dia sedikit kehilangan keseimbangan tapi masih dapat membuat gol. Dia akan menjadi salah satu pemain terbaik dunia," tutur Young menambahkan.
Baca juga: Sikap Ole Gunnar Solskjaer yang Disukai Anthony Martial
Sejak Man United dilatih Solkjaer, Rashford menunjukkan perkembangan yang pesat. Rashford membayar kepercayaan Solskjaer dengan mencetak lima gol dari enam pertandingan di Liga Inggris.
Sejauh ini, Rashford yang baru berusia 21 tahun telah menceatak 41 gol dan 23 assist dari 150 kinerja di semua kompetisi.
Demikian informasi yang dapat admin bagikan yang berjudul Man United Vs Brighton, Marcus Rashford Banjir Pujian . Semoga dapat bermanfaat dan jika ada kesematan lain admin akan bagikan berita yang lebih menarik. Sekian dan Terimakasih.
Keyword : manchester united, manchester united vs brighton, manchester united news, manchester united schedule, manchester united jersey, manchester united roster, manchester united live, manchester united coach, manchester united player ratings, manchester united game
Seacrh Term:
- Man United Vs Brighton, Marcus Rashford Banjir Pujian - Kompas.com
- Man United Vs Brighton, Marcus Rashford Banjir Pujian - BolaBanget
- Manchester United Vs Brighton, Pogba-Rashford Bawa Setan ...
- Babak I Man United Vs Brighton: Pogba-Rashford Bawa Setan ...
- Top, Rashford! - Detik Sport
- Manchester United vs Brighton: Marcus Rashford's solo goal sees ...
- Marcus Rashford beating Manchester United teammates at two things
- Google Berita - Rangkuman - Google News
- Google Berita - Rangkuman - Google News
0 Comments